Bagi anda yang ingin memelihara Burung Kenari baik untuk tujuan ternak maupun lomba haruslah memilih model sangkar kenari yang ideal. Artinya disesuaikan dengan tujuan dalam pemeliharaan tersebut. Tipe kandang kenari ada beberapa model yang harus digunakan sesuai fungsinya. Seperti sangkar kenari lomba, harian maupun kandang ternak. Dari masing-masing model kandang di atas memiliki bentuk, ukuran dan juga harga yang tidak sama. Namun harga paling mahal adalah sangkar lomba dan tergantung pada kualitas serta tingkat kerumitan dalam pengerjaannya.
Sebaiknya sebelum anda membeli burung kenari untuk dijadikan burung peliharaan di rumah harus terlebih dahulu menyiapkan sangkarnya. Dari pada anda kerepotan mencari kandang usai membeli kenari, karena bisa saja anda jadi terburu-buru dalam memilih sangkar tersebut hingga akhirnya bisa salah pilih sangkar. Apalagi jika anda membeli canary dalam jumlah banyak sekaligus sementar kandang kenari di rumah belum siap atau baru ada 1, nah itu dapat membuat si burung mungil jadi stres, bulu rusak karena saling desak-desakan.
Inilah beberapa model sangkar kenari sesuai fungsinya
Rumah kenari satu ini biasanya digunakan saat hendak mengikuti kontes burung kenari. Ciri-ciri dari sangkar lomba ini umumnya memiliki bentuk atau model yang lebih istimewa sebab dilengkapi aksen penghias semacam ukiran-ukiran bermotif sehingga terlihat lebih bagus. Tapi ya itu harganya relatif mahal.
2. Sangkar Harian
Sangkar ini khusus untuk perawatan kenari sehari-hari. Adapun tandanya hanya terlihat polos begitu saja tanpa adanya permainan ukiran bermotif. Jadi kandang ini kelihatan lebih sederhana. Akan tetapi banyak juga kontestan yang menggunakan model sangkar polos ini saat melombakan burung kenari.
3. Sangkar ternak kenari
Umumnya kandang khusus penangkaran ini berbentuk kotak persegi yang dirancang lebih sederhana dari model lain dan sering disebut sangkar box. Kandang ini biasanya tidak mempunyai gantungan pada bagian atasnya, hanya ada satu tempat pegangan pada bagian atas. Oleh karena kandang ternak ini penempatannya tidak digantung melainkan ditempel ke dinding atau diletakan di atas rak-rak meja yang telah disediakan.
Tips Memilih Sangkar Burung Kenari Yang Baik
Sebaiknya sebelum anda membeli burung kenari untuk dijadikan burung peliharaan di rumah harus terlebih dahulu menyiapkan sangkarnya. Dari pada anda kerepotan mencari kandang usai membeli kenari, karena bisa saja anda jadi terburu-buru dalam memilih sangkar tersebut hingga akhirnya bisa salah pilih sangkar. Apalagi jika anda membeli canary dalam jumlah banyak sekaligus sementar kandang kenari di rumah belum siap atau baru ada 1, nah itu dapat membuat si burung mungil jadi stres, bulu rusak karena saling desak-desakan.
Inilah beberapa model sangkar kenari sesuai fungsinya
1. Sangkar Lomba
Rumah kenari satu ini biasanya digunakan saat hendak mengikuti kontes burung kenari. Ciri-ciri dari sangkar lomba ini umumnya memiliki bentuk atau model yang lebih istimewa sebab dilengkapi aksen penghias semacam ukiran-ukiran bermotif sehingga terlihat lebih bagus. Tapi ya itu harganya relatif mahal.
2. Sangkar Harian
3. Sangkar ternak kenari
Umumnya kandang khusus penangkaran ini berbentuk kotak persegi yang dirancang lebih sederhana dari model lain dan sering disebut sangkar box. Kandang ini biasanya tidak mempunyai gantungan pada bagian atasnya, hanya ada satu tempat pegangan pada bagian atas. Oleh karena kandang ternak ini penempatannya tidak digantung melainkan ditempel ke dinding atau diletakan di atas rak-rak meja yang telah disediakan.
Tips Memilih Sangkar Burung Kenari Yang Baik
- Pilih sangkar sesuai tujuan anda, apakah untuk lomba atau ternak.
- Berukuran ideal, tidak terlalu kecil atau besar.
- Terbuat dari kayu berkualitas misal kayu jati.
- Kandang memiliki nampan kotoran yang baik, tahan air dan mudah dibuka atau ditarik.
- Khusus kandang ternak anda boleh gunakan sangkar box besi yang biasanya buat ternak lovebird.
- Dan jangan lupa untuk rajin membersihkan sangkar dan aksesorisnya. Semahal dan sebagus apapun kandang kenari yang anda miliki tapi kotor pasti akan menciptakan pemandangan yang kumuh dan yang jelas bisa menimbulkan penyakit burung.